1. ESENSI PROGRAM

Dalam pengelolaan bank, treasury memegang peranan penting terutama dalam menjaga likuiditas, untuk itu treasury harus dapat mengelola pasar, suku bunga, dan risiko-risiko operasional secara efektif. Dalam pengeloaan risiko, pejabat dan praktisi treasury harus dapat mendayagunakan seluruh instrumen pendanaan dan lindung nilai (hedging) untuk merespon perubahan neraca dan skenario pasar, terutama apabila terjadi default atau gagal bayar atas instrumen treasury yang dimiliki bank. Pada akhirnya diharapkan peserta dapat mengelola serta meminimalisir risiko kredit dalam produk-produk treasury dan produk turunan (derivatives).

  1. PESERTA YANG DISARANKAN

Mereka yang saat ini ditempatkan pada satuan kerja manajemen risiko, treasury, auditor internal, analis kredit serta lending officers.

  1. DURASI

Program dilaksanakan 3 (tiga) hari secara intensif.
 

Program